Kedudukan Pancasila Sebagai Dasar Negara

kedudukan Pancasila sebagai dasar negara

Kedudukan Pancasila sebagai dasar negara dan ideologi negara yang tercantum dalam UUD 1945 telah diakui di Indonesia, serta terdapat dalam teks Pancasila. Isi teks Pancasila memuat sebuah ide atau gagasan, norma, dan pedoman pokok tentang penyelenggaraan kehidupan bernegara yang ideal, untuk mencapai tujuan kemerdekaan Indonesia. Berdasarkan dari kedudukan pokok tersebut, bahwa Pancasila merupakan dasar negara … Read more