Latar Belakang Berdirinya ASEAN

latar belakang berdirinya ASEAN

Kita hidup di kawasan Asia Tenggara, akan lebih baik lagi jika kita mengetahui Latar belakang berdirinya ASEAN yang merupakan salah satu organisasi penting di kawasan Asia Tenggara. Tujuan berdirinya organisasi ASEAN adalah untuk meningkatkan kerjasama di bidang ekonomi, keamanan, sosial budaya, dan kerjasama lainnya antara negara-negara anggota ASEAN. Selain membahas mengenai latar belakang berdirinya ASEAN. … Read more

Negara Terbesar di Asia Tenggara

negara terbesar di Asia Tenggara

Negara terbesar di Asia Tenggara adalah negara yang memiliki luas wilayah lebih besar daripada luas wilayah negara di Asia Tenggara yang lainnya. Sebelum membahas negara terbesar di Asia Tenggara, kita akan kenalan dulu sama Asia Tenggara. Apa itu Asia Tenggara? Asia Tenggara adalah sebuah wilayah yang berada di bagian tenggara benua Asia. Kawasan ini mencakup … Read more

Letak Astronomis ASEAN

letak astronomis ASEAN

Letak astronomis ASEAN adalah letak suatu wilayah yang dilihat dari posisi garis bujur dan garis lintang. Garis bujur merupakan garis khayal atau imajiner yang menghubungkan antara Kutub Selatan dan Kutub Utara bumi secara vertikal. Garis bujur dibagi menjadi dua, yaitu Bujur Barat (BB) untuk belahan bumi bagian barat dan Bujur Timur (BT) untuk belahan bumi … Read more

Letak Geografis ASEAN

letak geografis ASEAN

Jelaskan pengertian dari letak geografis ASEAN! Letak geografis ASEAN adalah posisi keberadaan wilayah negara-negara di Asia Tenggara berdasarkan letak dan bentuknya di muka bumi. Apa itu ASEAN? ASEAN (Association of South East Asian Nations) merupakan sebuah organisasi di kawasan Asia Tenggara. Berdasarkan latar belakang berdirinya ASEAN, Organisasi ini berdiri pada tanggal 8 Agustus 1967 di … Read more

Metamorfosis Kecoa

metamorfosis kecoa

Metamorfosis kecoa adalah proses perkembangan pada kecoa terhadap perubahan fisik atau bentuknya dari fase kelahiran sampai dewasa. Kecoa adalah serangga dari ordo blattodea, disebut juga lipas atau coro. Terdapat sekitar kurang lebih 3500 spesies dalam 6 famili kecoa hampir di seluruh bumi, kecuali di wilayah kutub. Dari sekian banyak spesies yang paling terkenal adalah kecoa amerika … Read more

Metamorfosis Capung

metamorfosis capung

Metamorfosis capung adalah proses perkembangan pada hewan capung terhadap perubahan fisik atau bentuknya sejak fase kelahiran sampai dewasa. Capung adalah serangga bersayap dan memiliki warna tubuh yang indah dan termasuk dalam golongan bangsa odonata. Serangga ini biasa hidup di dekat air, tempatnya bertelur, dan menghabiskan kehidupannya pun juga berada disana (tidak jauh dari air). Capung … Read more

Metamorfosis Nyamuk

Metamorfosis nyamuk

Metamorfosis nyamuk adalah sebuah proses pertumbuhan atau perkembangan yang terjadi pada nyamuk terhadap perubahan fisik atau bentuknya sejak kelahiran sampai dewasa. Nyamuk dikenal sebagai “Mosquito” dalam bahasa Inggris, kata tersebut berasal dalam bahasa Portugis atau bahasa Spanyol yang berarti lalat kecil. Nyamuk adalah serangga yang termasuk dalam golongan ordo Diptera. Ada sekitar 2700 spesies nyamuk … Read more

Metamorfosis Belalang

metamorfosis belalang

Metamorfosis belalang adalah proses perkembangan yang terjadi pada belalang terhadap perubahan fisik atau bentuknya dari fase kelahiran sampai menjadi dewasa. Metamorfosis belalang dalam bahasa inggris disebut dengan grasshopper’s metamorphosis. Belalang adalah serangga herbivora, yaitu hewan pemakan tumbuhan. Hewan ini memiliki antena pendek dan sayap yang jarang digunakan untuk terbang. Pada umumnya belalang betina berukuran lebih … Read more

Majas Hiperbola

Majas hiperbola

Majas Hiperbola – Saat menjalani kehidupan sehari-hari, biasanya kita akan berbicara dengan orang lain ketika di rumah, sekolah, terminal, lingkungan masyarakat, dan dimanapun. Percakapan antara kamu dan dia terkadang menggunakan sebuah kalimat atau kata yang berlebihan. Kata tersebut berupa benda, sifat, dan berbagai hal lainnya. Kalimat seperti itu lah yang disebut dengan majas hiperbola. Tanpa … Read more

Teks Pancasila

teks pancasila

Teks Pancasila – Sebuah negara harus memliki suatu landasan, prinsip, asas, dan dasar negara sebagai petunjuk dalam menjalani kehidupan bangsa. Adanya dasar negara ini akan memudahkan pemerintah untuk mengatur kehidupan masyarakatnya. Setiap tanggal 1 juni masyarakat Indonesia selalu memperingati hari lahirnya Pancasila sebagai dasar negara. Fungsi Pancasila dan kedudukan Pancasila sebagai dasar negara adalah menjadi … Read more