Simbiosis Kompetisi

simbiosis kompetisi

Simbiosis Kompetisi – Dalam kehidupan ini, setiap makhluk hidup tentu akan mempunyai sebuah hubungan dengan makhluk hidup yang lainnya. Hubungan tersebut dapat terjadi dengan spesies yang berbeda maupun sama pada suatu ekosistem, hal inilah yang biasa disebut dengan simbiosis. Simbiosis yaitu hubungan antara dua organisme atau makhluk hidup yang berbeda atau sama pada suatu ekosistem. Setiap … Read more

Simbiosis Netralisme

simbiosis netralisme

Simbiosis Netralisme – Setiap makhluk hidup pasti mempunyai hubungan antara pihak satu dengan pihak lainnya yang hidup bersama dan saling mempengaruhi satu sama lain. Dalam hubungan tersebut kedua makhluk hidup ini ada yang saling mempengaruhi dan tidak mempengaruhi, baik tu saling menguntungkan, merugikan salah satu pihak, maupun tidak mempengaruhi pihak manapun. Hubungan pada kehidupan makhluk hidup … Read more

Simbiosis Amensalisme

simbiosis amensalisme

Simbiosis Amensalisme – Apakah kalian pernah mencoba untuk mengamati lingkungan sekitarmu? mengamati berbagai aktivitas kehidupan yang dijalani berbagai makhluk hidup di dunia ini. Makhluk hidup juga memiliki interaksi biologis atau hubungan antara sesama makhluk hidup yang berjenis sama, hal ini sering disebut sebagai simbiosis. Simbiosis adalah interaksi biologis antara dua organisme yang hidup bersama dan berjenis … Read more

Simbiosis Parasitisme

simbiosis parasitisme

Ada berbagai macam bentuk simbiosis di dunia ini, termasuk salah satunya adalah simbiosis parasitisme. Simbiosis adalah sebuah interaksi biologis antara dua organisme yang berbeda pada suatu ekosistem. Pembagian bentuk simbiosis harus berdasarkan pada hasil hubungan antara kedua jenis makhluk hidup, baik itu menguntungkan, tidak berpengaruh, maupun merugikan pihak tertentu. Setiap organisme yang terlibat dalam simbiosis … Read more

Simbiosis Komensalisme

simbiosis komensalisme

Simbiosis Komensalisme – Setiap makhluk hidup, baik itu hewan, tumbuhan, maupun manusia tentu akan membutuhkan pasangan atau teman hidup. Seperti halnya manusia sebagai makhluk sosial, yang berarti kita tidak bisa hidup sendiri di dunia ini dan sangat membutuhkan orang lain. Hewan dan tumbuhan pun demikian, mereka akan mengalami interaksi biologis dengan jenis makhluk hidup lain … Read more

Simbiosis Mutualisme

simbiosis mutualisme

Simbiosis adalah sebuah interaksi biologis antara dua jenis makhluk hidup yang berbeda dan hidup saling berdampingan, salah satunya simbiosis mutualisme. Simbiosis sendiri berasal dari bahasa Yunani, yaitu “συμβίωσις” dan memiliki arti “hidup bersama”. Gabungan dari dua kata, yaitu kata “σύν”, artinya “bersama” dan kata “βίωσις”, artinya “hidup”. Makhluk hidup yang terlibat dalam simbiosis disebut dengan … Read more

Majas Repetisi

majas repetisi

Terkadang, tanpa kita sadari sering menggunakan majas atau gaya bahasa dalam kehidupan sehari-hari saat menulis atau berbicara dengan orang lain, seperti majas repetisi. Majas atau gaya bahasa adalah sebuah ungkapan yang digunakan untuk membuat sebuah karya sastra, supaya semakin hidup dengan berbagai ragam bahasa yang kita miliki. Ada sekelompok penulis karya sastra yang memiliki ciri … Read more

Majas Simbolik

majas simbolik

Dalam membuat sebuah karya sastra, sering kali para penulisnya menggunakan majas atau gaya bahasa, seperti majas simbolik ini. Majas atau gaya bahasa adalah penggunaan berbagai ragam bahasa yang kita miliki untuk mendapatkan efek-efek tertentu supaya karya sastra menjadi semakin hidup. Pada sekelompok penulis karya sastra tertentu memiliki ciri dan cara khas tersendiri dalam menyampaikan ide … Read more

Majas Paradoks

majas paradoks

Dalam pembuatan karya sastra seperti puisi, prosa, cerpen, novel, dan karya sastra lainnya sering menggunakan majas atau gaya bahasa, salah satunya majas paradoks. Majas adalah penggunaan berbagai ragam bahasa untuk memperoleh efek-efek tertentu sehingga membuat sebuah karya sastra semakin hidup. Pada sekelompok penulis karya sastra memiliki ciri dan cara khas tersendiri dalam menyampaikan ide atau … Read more

Majas Ironi

majas ironi

Tanpa disadari, kita terkadang atau bahkan sering menggunakan majas atau gaya bahasa seperti majas ironi dalam percakapan sehari-hari dengan orang lain. Majas atau gaya bahasa adalah penggunaan bahasa yang beragam dalam menyampaikan ide atau pikiran dan perasaan baik secara lisan maupun tulisan supaya sebuah karya sastra dapat menjadi semakin hidup. Pada umumnya beberapa kelompok penulis … Read more